VISI: Mewujudkan warga belajar yang berakhlakul karimah, berprestasi, berwawasan lingkungan, dan memiliki karakter profil pelajar Pancasila menuju perkembangan abad 21.
MISI:
- Meningkatkan ketakwaan kepada Tuhan yang maha esa.
- Meningkatkan karakter profil pelajar Pancasila.
- Mengembangkan seni budaya lokal dan nasional.
- Menerapkan sekolah berbasis Teknologi INformasi dan Komunikasi (TIK)
- Membudayakan kegiatan literasi.
- Mengembangkan sikap mandiri serta berjiwa kewirausahaan.
- Menerapkan pembelajaran abad 21.
- Meningkatkan pengetahuan dan perilaku yang berwawasan lingkungan.